Tips Mencegah Cedera Saat Berolahraga

Saat berolahraga tentu kita menghindari terjadinya cedera, tips-tips berikut setidaknya membantu #SahabatSehatPantiRapih untuk menghindari terjadinya cedera selama berlatih.

  1. Lakukan pemanasan
  2. Stretching/peregangan otot
  3. Mengetahui batas tubuh
  4. Olahraga yang tepat untuk kondisi tubuh
  5. Jangan memaksakan diri
  6. Didampingi pelatih jika diperlukan
  7. Tetap beristirahat saat capek
  8. Minum air yang cukup

Demikian tips untuk mengurangi terjadinya risiko cedera saat berolahraga. Jaga kondisi tetap sehat dan bugar dengan rutin berolahraga dengan kadar yang sesuai dengan tubuh.

Jangan lupa selalu pastikan konsumsi makanan yang dimakan juga yang sehat dan bergizi, supaya tubuh kamu bugar dan prima yaaa. Selamat beraktivitas!

Jika anda mengalami masalah pada kesehatan anda segera hubungi Instalasi Rehabilitasi Medik

Rehabilitasi Medik adalah terapi yang dilakukan guna mengembalikan fungsi tubuh yang mengalami masalah. Biasanya bagi seseorang yang telah menjalani pengobatan atau paska tindakan operasi akibat cedera, stroke ataupun lainnya.

Artikel terkait: https://pantirapih.or.id/rspr/rehabilitasi-medik/

 

🏥 Kunjungi Instalasi Rehabilitasi Medik Rumah Sakit Panti Rapih Yogyakarta
Lantai 1 Gedung Rawat Jalan Borromeus
Jl Cik Ditiro 30 Yogyakarta 55223

📲 Informasi lebih lanjut dapat menghubungi 0274-563333

Mohon dapat memberikan rating

Posted in Artikel Kesehatan and tagged , , , , , .

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *